JAKARTA,SUARAINVESTOR.COM – Koordinatoriat Wartawan Parlemen (KWP) bekerja sama dengan Biro Pemberitaan DPR RI menggelar diskusi Forum Legislasi dengan tema: Menakar Ketercapaian Target RUU Prolegnas Prioritas Tahun 2023 di Media Center MPR/DPR/DPD RI, Gedung Nusantara III Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (7/2/2023). Tampil sebagai pembicara Anggota Badan Legislasi DPR RI dari Fraksi PartaiGolkar Firman Subagyo (tengah) bersama Peneliti Formappi, Lucius Karus (kanan).
Penulis : Anjasmara.
Editor : Chandra.
